SymbianLive.blogspot.com - Suatu saat nanti kalian pasti akan merasa bosan dengan tampilan perangkat Android yang kalian miliki. Tetapi tenang saja, ada cara untuk mengubah tampilan Android kalian menjadi lebih fresh menggunakan aplikasi launcher.
Launcher sendiri adalah sebuah aplikasi dimana kalian bisa mengubah tampilan home screen, menu, icon, hingga widget. Salah satu aplikasi launcher yang populer di Google Play adalah Go Launcher EX, aplikasi ini memungkinkan kalian untuk mengubah penampilan Android kalian menjadi seperti tampilan iPhone, BlackBerry, OS Honeycomb, OS Ice Cream, serta ribuan themes yang tersedia untuk kalian.
- Ribuan themes yang bisa kalian gunakan sesuai keinginan.
- Beragam widget seperti cuaca, kalender, dan lain-lain.
- Menyediakan beragam pilihan tampilan layar ketika ponsel dalam keadaan terkunci.
- Animasi transisi layar.
- Pengaturan folder, widget, serta menu yang mudah digunakan.
- Beragam pilihan pengaturan lainnya untuk mempercantik tampilan ponsel.
Jika kalian masih merasa bingung, kalian bisa melihat tips di bawah ini:
- Cara mendapatkan themes, widget dan Screen lock. Gunakan Search “go launcher theme”, go widget, dan go locker. Ketika kalian menginstal Go Launcher Ex, akan tersedia tambahan menu GO Store di menu Go Launcher.
- Cara mengatur animasi transisi menu. Gunakan “Effects settings’ melalui tombol di Go Launcher.
- Cara mengubah ukuran icon. “Icon Size” di option ‘Preferences -> Visual Settings -> Icons’.
- Cara masuk ke menu editing home screen dan app drawer. Tekan icon app agak lama.
- Glider keatas untuk membuka menu dan glider kebawah untuk melihat notifikasi.
Kalian bisa download Go Launcher EX di bawah ini.
Go Launcher EX for Android 4.0
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan
klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Symbian Live
0 komentar:
Posting Komentar